Indonesian Free Stuff World



Photobucket

40 Koleksi Origami

  • @By : D. Haris
  • Bagikan
    Origami, berasal dari bahasa Jepang, oru -to fold, melipat; dan kami -paper, kertas; merupakan sebuah seni melipat kertas yang pertama kali dipopulerkan oleh orang Jepang. Walaupun asli Jepang, tapi sebagian besar anak di luar Jepang pasti sudah pernah mencobanya, bahkan anak SD di Indonesia seringkali mendapatkan bab ‘melipat kertas’ dalam pelajaran seni rupa.

    Pelajaran ‘melipat kertas’ itu biasanya dimulai dengan kertas berbentuk persegi dan salah satu sisinya berwarna, lalu kertas itu dilipat. Kegiatan menyobek atau menggunting tetap diperbolehkan walaupun jarang dilakukan.

    Koleksi 40 Origami menarik ada disini >>
    print this page Print this page

    Read this | Baca juga yang ini ya



    Widget by [ Tips Blogger ]

    0 Sobat Yang Komentar:

    Post a Comment

    Komunitas

    Related Posts with Thumbnails
    Ekstra Gratis.Com di Facebook

    Komentar Kawan